1 00:00:06,006 --> 00:00:08,466 SERIAL NETFLIX ORIGINAL 2 00:00:14,222 --> 00:00:18,562 KABUT JAHAT 3 00:00:19,686 --> 00:00:22,356 Ini cerita klasik soal kabut misterius yang sebenarnya 4 00:00:22,439 --> 00:00:23,729 adalah portal dimensi lain. 5 00:00:26,192 --> 00:00:29,822 Kami atur episode kali ini pada Gudang Hasil Panen, 6 00:00:29,904 --> 00:00:33,834 sebuah fasilitas yang mendistribusikan buah dan sayuran ke seluruh dunia. 7 00:00:33,908 --> 00:00:35,448 Lalu kebetulan 8 00:00:35,535 --> 00:00:38,745 tetangga sebelah adalah perusahaan kimia besar, 9 00:00:38,830 --> 00:00:40,580 yang rekam jejak praktik keamanannya 10 00:00:40,665 --> 00:00:43,205 dipertanyakan dalam beberapa pekan terakhir. 11 00:00:44,169 --> 00:00:45,169 Saking banyaknya 12 00:00:45,253 --> 00:00:48,133 bisnis-bisnis di sekitarnya menjadi sangat vokal, 13 00:00:48,214 --> 00:00:49,674 termasuk Gudang Hasil Panen, 14 00:00:49,758 --> 00:00:52,838 yang menyadari hasil panen barunya terkena masalah serius 15 00:00:52,927 --> 00:00:56,177 sejak perusahaan kimia mulai melepaskan kabut aneh 16 00:00:56,264 --> 00:00:57,184 ke udara. 17 00:00:57,265 --> 00:01:00,265 Jadi, hari ini, dua orang ini akan memecahkan masalahnya 18 00:01:00,351 --> 00:01:03,101 selagi mereka menguak lapisan misteri ini. 19 00:01:03,188 --> 00:01:04,728 Pertama, Locke. 20 00:01:04,814 --> 00:01:07,364 Dia akan bekerja dalam kendali kualitas di gudang 21 00:01:07,442 --> 00:01:10,152 bersama Jay dan Beck, yang diperankan oleh aktor. 22 00:01:10,236 --> 00:01:12,526 Locke akan menyortir buah dan sayuran yang baik 23 00:01:12,614 --> 00:01:15,414 dari yang bermutasi aneh. 24 00:01:15,492 --> 00:01:17,372 Sementara itu, di sebelah, 25 00:01:17,452 --> 00:01:20,002 Mercedes akan bekerja dengan aktor lain, June, 26 00:01:20,080 --> 00:01:22,330 kepala humas untuk perusahaan kimia. 27 00:01:22,415 --> 00:01:24,075 Mereka akan mengedukasi publik, 28 00:01:24,167 --> 00:01:27,337 memberi tahu semua orang bahwa usaha mereka sangat aman, 29 00:01:27,420 --> 00:01:30,050 termasuk kabut aneh ini. 30 00:01:30,131 --> 00:01:32,301 Locke dan Mercedes tak saling kenal. 31 00:01:32,383 --> 00:01:35,433 Mereka juga tak tahu semua yang mereka temui adalah aktor. 32 00:01:35,512 --> 00:01:39,102 Mereka tak tahu bahwa pengalaman melawan kabut pengubah waktu ini 33 00:01:39,182 --> 00:01:41,182 semua terekam kamera tersembunyi. 34 00:01:41,309 --> 00:01:42,729 Semua siap? 35 00:01:43,937 --> 00:01:45,147 Ayo mulai. 36 00:01:45,230 --> 00:01:47,110 PRODUK SEGAR 37 00:01:49,567 --> 00:01:52,897 GUDANG HASIL PANEN 38 00:01:56,533 --> 00:01:59,953 AKTOR 39 00:02:02,914 --> 00:02:04,374 Kau Locke, ya? 40 00:02:04,457 --> 00:02:05,287 - Ya. - Ya? 41 00:02:05,375 --> 00:02:06,875 - Kau membantuku hari ini. - Ya. 42 00:02:07,460 --> 00:02:08,290 Aku Beck. 43 00:02:08,378 --> 00:02:09,418 - Beck? - Beck. 44 00:02:10,505 --> 00:02:12,755 - Senang kau di sini. Terima kasih. - Tentu. 45 00:02:12,841 --> 00:02:16,971 Oke, super sederhana, dia perlu memilah buah yang baik dari yang buruk. 46 00:02:17,470 --> 00:02:21,020 Ada beberapa tumpukan buah dan sayuran, 47 00:02:21,099 --> 00:02:23,059 dan kita akan memeriksa 48 00:02:23,143 --> 00:02:25,693 dan menyortir buah yang baik dan yang buruk. 49 00:02:25,770 --> 00:02:27,940 - Oke. - Aku menempatkanmu di sini, 50 00:02:28,022 --> 00:02:30,402 dan kau akan memakai buku catatan ini. 51 00:02:30,483 --> 00:02:32,823 Jadi, pada dasarnya, tugasmu adalah 52 00:02:32,902 --> 00:02:35,362 aku ingin kau membantuku membuat penilaian 53 00:02:35,446 --> 00:02:38,066 sebelum kita mengirimkannya ke pasar. 54 00:02:38,158 --> 00:02:42,078 Karena banyak buah yang tak terlalu bagus hari ini. 55 00:02:43,163 --> 00:02:45,253 Jadi, kita harus mendaftarnya. 56 00:02:49,502 --> 00:02:51,052 Tunjukkan Mercedes. 57 00:02:56,259 --> 00:02:58,089 Kami mungkin berkeliling fasilitas. 58 00:02:58,178 --> 00:03:01,388 - Untuk melindungi dari alergi. - Oke. 59 00:03:02,891 --> 00:03:06,191 Karena protokolnya sudah selesai, selamat datang di TCT. 60 00:03:06,269 --> 00:03:07,519 - TCT. Oke. - Aku June. 61 00:03:07,604 --> 00:03:10,364 - June. Oke. - Aku senang kau di sini hari ini. 62 00:03:10,440 --> 00:03:12,150 - Siapa namamu? - Mercedes. 63 00:03:12,233 --> 00:03:13,943 - Mercedes? - Ya. Seperti mobil. 64 00:03:14,527 --> 00:03:15,607 Brum, brum? 65 00:03:15,695 --> 00:03:17,985 Ya, seperti suara derum mobil itu. 66 00:03:18,072 --> 00:03:19,782 - Kau dengar? - Ya. 67 00:03:21,159 --> 00:03:23,949 Baik. Mari beri tahu dia apa usaha TCT. 68 00:03:24,037 --> 00:03:26,867 Jadi, di TCT, kami membuat banyak produk berbeda. 69 00:03:26,956 --> 00:03:29,456 - Oh, oke. - Kami punya kontrak militer, 70 00:03:29,542 --> 00:03:32,132 lalu kami juga membuat produk rumah tangga. 71 00:03:32,212 --> 00:03:34,302 - Oke. Sempurna. - Contohnya wajan… 72 00:03:34,380 --> 00:03:35,840 - Ya. - Lalu microwave. 73 00:03:35,924 --> 00:03:36,884 Semuanya. 74 00:03:36,966 --> 00:03:38,756 Microwave untuk stasiun luar angkasa. 75 00:03:38,843 --> 00:03:40,553 - Luar biasa! - Ya! 76 00:03:40,637 --> 00:03:43,847 - Kami juga membantu algoritme YouTube. - Sungguh? 77 00:03:43,932 --> 00:03:44,772 Ya. 78 00:03:44,849 --> 00:03:46,809 - Jadi banyak. Ya. - Benar. 79 00:03:46,893 --> 00:03:49,483 - Aku punya banyak pertanyaan. - TCT ada di mana-mana. 80 00:03:53,191 --> 00:03:56,571 Menurutmu yang ini bagaimana? Kurasa yang ini bagus. 81 00:03:56,653 --> 00:03:57,993 Apa itu lembut? 82 00:03:58,071 --> 00:04:00,451 - Ya, tapi teksturnya oke. - Tampak bagus olehku. 83 00:04:00,531 --> 00:04:01,531 Benar? 84 00:04:01,616 --> 00:04:02,906 Oke. Kita ambil. 85 00:04:02,992 --> 00:04:05,662 Baiklah, Beck. Mari tunjukkan buah yang jelek pada Locke. 86 00:04:10,458 --> 00:04:11,288 Lihat ini. 87 00:04:11,376 --> 00:04:13,666 Apa tomat ini jelek? 88 00:04:16,798 --> 00:04:18,968 Astaga. 89 00:04:19,467 --> 00:04:20,717 Lihat ini. 90 00:04:21,511 --> 00:04:22,431 Jay! 91 00:04:22,512 --> 00:04:23,352 Ya. 92 00:04:23,888 --> 00:04:25,598 Apa ini? 93 00:04:25,682 --> 00:04:27,812 Seperti ada yang keluar dari dalam. 94 00:04:27,892 --> 00:04:31,232 - Ini menjijikkan. Lihat kentang itu. - Dari mana ini? 95 00:04:31,312 --> 00:04:34,692 Ini dari California, tapi semuanya bagus saat baru tiba. 96 00:04:35,275 --> 00:04:38,105 - Beberapa hari terakhir ini mulai jelek. - Astaga. 97 00:04:38,194 --> 00:04:41,364 Apa isi jeruk ini? 98 00:04:42,365 --> 00:04:44,735 Apa warna hijau ini? 99 00:04:44,826 --> 00:04:47,196 - Lihat ini. - Apa-apaan ini? 100 00:04:47,287 --> 00:04:49,907 Jelas ini bukan soal boleh dimakan atau tidak lagi. 101 00:04:49,998 --> 00:04:51,998 Kau pernah lihat yang seperti ini? 102 00:04:52,083 --> 00:04:53,793 Belum pernah kulihat sebelumnya. 103 00:04:54,377 --> 00:04:55,547 Kita merugi. 104 00:04:56,504 --> 00:04:58,174 Ayo kembali ke Mercedes. 105 00:04:59,882 --> 00:05:01,762 Jadi, kami melakukan pelepasan uap… 106 00:05:01,843 --> 00:05:03,853 - Oke. - sejak beberapa hari terakhir. 107 00:05:03,928 --> 00:05:05,678 - Oke. - Uap itu hanyalah 108 00:05:05,763 --> 00:05:07,103 dari pabrik kita. 109 00:05:08,558 --> 00:05:10,888 Sifatnya alami. Itu… 110 00:05:10,977 --> 00:05:11,937 - Ya. - Sangat aman. 111 00:05:12,020 --> 00:05:12,850 Oke. 112 00:05:13,855 --> 00:05:16,185 Jay, yang di sebelah sini tak bagus. 113 00:05:17,984 --> 00:05:19,944 Belum pernah kulihat yang jelek begini. 114 00:05:20,028 --> 00:05:20,898 Ya. 115 00:05:20,987 --> 00:05:23,407 - Pasti karena pabrik sebelah. - Ya. 116 00:05:23,489 --> 00:05:25,279 - Ini buruk. - Kabutnya dihilangkan. 117 00:05:27,076 --> 00:05:31,616 Locke, apa kau sering berada di area ini? 118 00:05:31,706 --> 00:05:32,666 - Di jalan 75? - Ya. 119 00:05:32,749 --> 00:05:35,589 Kau pernah melihat uap saat mengemudi? 120 00:05:37,462 --> 00:05:38,302 Ya. 121 00:05:38,880 --> 00:05:41,510 jadi kita akan melepaskan uap lagi 122 00:05:41,591 --> 00:05:44,891 besok siang, jadi kita akan beramah-tamah. 123 00:05:44,969 --> 00:05:48,469 Kita akan menelepon tetangga-tetangga kita 124 00:05:48,556 --> 00:05:49,596 pada daftar ini, 125 00:05:49,682 --> 00:05:51,272 dan kita akan beri tahu mereka, 126 00:05:51,351 --> 00:05:53,481 "Kami akan melakukan pelepasan uap besok. 127 00:05:54,062 --> 00:05:55,732 Ada pertanyaan atau masalah?" 128 00:05:55,813 --> 00:05:58,233 - Peringatan ramah. - Mereka hanya perlu diberi tahu? 129 00:05:58,316 --> 00:05:59,276 Benar. 130 00:05:59,359 --> 00:06:02,779 Tapi kita bisa bertemu langsung jika ada yang meminta kita datang. 131 00:06:02,862 --> 00:06:03,742 Oke. 132 00:06:04,781 --> 00:06:07,411 Baiklah. Mari bersiap untuk efek kentang. 133 00:06:11,662 --> 00:06:13,372 Yang jelek dua atau satu? Dua? 134 00:06:16,000 --> 00:06:17,170 Apa-apaan itu? 135 00:06:21,255 --> 00:06:23,625 Kau tak akan menaruhnya di rak, 'kan? 136 00:06:23,716 --> 00:06:26,426 Baiklah, Jay, tunjukkan ruamnya sekarang. 137 00:06:26,511 --> 00:06:28,181 Ayo tunjukkan insangmu. 138 00:06:30,890 --> 00:06:33,980 Beck, apa ada yang menggigitku? 139 00:06:36,104 --> 00:06:37,154 Lihat ini. 140 00:06:40,233 --> 00:06:41,943 Apa itu? 141 00:06:42,568 --> 00:06:44,068 Tampak seperti insang. 142 00:06:45,321 --> 00:06:47,911 - Locke, bisa kau lihat lehernya? - Ya. 143 00:06:47,990 --> 00:06:49,490 - Familier? - Gatal. 144 00:06:49,575 --> 00:06:51,865 - Aku tak tahu. - Aku tak mau menyentuhnya. 145 00:06:51,953 --> 00:06:54,793 - Jay, biasanya, aku akan membantumu… - Terserah. 146 00:06:54,872 --> 00:06:56,752 - Kita bisa panggil petugas medis. - Ya. 147 00:06:56,833 --> 00:06:59,713 - Kita panggil mereka setelah… - Pasti laba-laba. Tak apa. 148 00:07:00,461 --> 00:07:02,091 Baik. Kembali ke Mercedes. 149 00:07:02,922 --> 00:07:04,762 Saatnya dia bicara dengan Jay. 150 00:07:04,841 --> 00:07:05,801 Mari sambungkan. 151 00:07:06,384 --> 00:07:08,054 Siapa yang pertama? 152 00:07:08,636 --> 00:07:10,506 Kami menelepon Jay Holmberg. 153 00:07:10,596 --> 00:07:11,556 Oke. 154 00:07:13,724 --> 00:07:15,314 - Oh, itu bukan jeruk? - Bukan. 155 00:07:15,393 --> 00:07:17,103 Bagaimana jeruknya bisa rusak begitu? 156 00:07:17,687 --> 00:07:18,937 - Hei, ini Jay. - Aku tahu. 157 00:07:19,021 --> 00:07:21,021 Hei, Jay, ini Mercedes dengan TCT. 158 00:07:21,607 --> 00:07:24,237 Kami membicarakanmu tadi. 159 00:07:24,318 --> 00:07:27,858 Kami menelepon untuk memberi tahu bahwa ada pelepasan uap lagi. 160 00:07:29,073 --> 00:07:30,323 Ya, ada masalah. 161 00:07:31,576 --> 00:07:33,286 Masalah buruk dua hari lalu, 162 00:07:33,369 --> 00:07:36,869 dan aku sangat khawatir. Aku punya banyak pertanyaan. 163 00:07:36,956 --> 00:07:38,286 Entah harus tanya siapa. 164 00:07:38,374 --> 00:07:40,794 Ini sangat alami. Hanya pelepasan uap. 165 00:07:40,877 --> 00:07:43,247 Itu bagai uap yang keluar dari tubuhmu. 166 00:07:43,337 --> 00:07:45,667 Ya, ada yang tak beres dengan buahku. 167 00:07:45,756 --> 00:07:48,426 Aku sangat membutuhkan kalian kemari. 168 00:07:48,509 --> 00:07:49,469 Jam berapa? 169 00:07:49,552 --> 00:07:50,432 Ya, kami di sini. 170 00:07:50,511 --> 00:07:53,931 Kami hanya mencoba, mendata kerusakan. Aku… 171 00:07:54,807 --> 00:07:58,227 - Kami bisa ke sana sekarang. - Ya. Bagus sekali. 172 00:07:58,311 --> 00:08:00,441 - Baiklah, bagus. - Baik. Terima kasih. 173 00:08:00,521 --> 00:08:02,111 - Ya, tak masalah. - Terima kasih. 174 00:08:05,776 --> 00:08:08,276 - Dengar. Perusahaan kimia… - Ya. 175 00:08:08,362 --> 00:08:09,612 baru menelepon. 176 00:08:09,697 --> 00:08:12,737 Mereka segera kemari dan akan bicara dengan kita. 177 00:08:12,825 --> 00:08:16,285 - Apa inti ucapannya? - Ada sesuatu pada hasil panennya. 178 00:08:16,370 --> 00:08:18,920 Apa dia pikir uap kita ada hubungannya… 179 00:08:18,998 --> 00:08:22,128 Ya, dia ingin tahu opini pribadi kita. 180 00:08:22,210 --> 00:08:24,130 Apa pun yang aneh. 181 00:08:24,212 --> 00:08:26,462 Jika mereka datang, tunjukkan semuanya. 182 00:08:26,547 --> 00:08:29,967 Apa kau bisa jelaskan duduk perkaranya? 183 00:08:30,051 --> 00:08:32,681 Dia cemas apakah memengaruhi hasil panennya, 184 00:08:32,762 --> 00:08:33,852 yang siap dikeluarkan. 185 00:08:33,930 --> 00:08:35,520 - Oke. - Harus kita cari di Google? 186 00:08:36,265 --> 00:08:40,185 Kata kunci "cairan hijau mengalir". 187 00:08:40,269 --> 00:08:42,559 - Untuk jeruk dan tomat. - Oke. 188 00:08:42,647 --> 00:08:44,977 - Apa jalan kaki sebentar. - Kita bisa jalan kaki. 189 00:08:45,066 --> 00:08:46,816 - Ada pertanyaan untukku? - Punya pena? 190 00:08:46,901 --> 00:08:47,781 Tidak. 191 00:08:47,860 --> 00:08:49,530 Baik, Mercedes dalam perjalanan. 192 00:08:51,072 --> 00:08:54,952 Baiklah, hampir waktunya bertemu. Pertama, aku ingin menggerakkan mangganya. 193 00:09:04,710 --> 00:09:05,670 Oke. 194 00:09:06,921 --> 00:09:08,551 Salah satu mangga itu bergerak. 195 00:09:10,341 --> 00:09:11,181 Jay? 196 00:09:12,885 --> 00:09:15,965 Mercedes dan June keluar dari pabrik. Mereka akan segera tiba. 197 00:09:16,514 --> 00:09:18,724 Rasanya aku jadi gila sekarang, tapi… 198 00:09:18,808 --> 00:09:20,478 Kita semua merasa sedikit… 199 00:09:20,560 --> 00:09:22,850 Buah bergerak. Mangga bergerak. 200 00:09:28,276 --> 00:09:29,816 Oh, siapa namanya? 201 00:09:29,902 --> 00:09:31,452 Tidak, kurasa Jay. 202 00:09:31,529 --> 00:09:32,859 Hai. Kau mencari Jay? 203 00:09:33,447 --> 00:09:35,317 - Kau yang tadi di telepon? - Ya. 204 00:09:35,408 --> 00:09:37,238 - Masalahnya? - Mereka dari pabrik. 205 00:09:37,827 --> 00:09:39,247 - Mereka? - Aku yakin begitu. 206 00:09:39,328 --> 00:09:40,498 Aku ingin tunjukkan. 207 00:09:40,580 --> 00:09:42,540 - Tunjukkan. - Kami punya masalah besar. 208 00:09:42,623 --> 00:09:45,213 - Biar kuambil pelindung wajah. - Baik. 209 00:09:45,293 --> 00:09:47,343 Baiklah, Mercedes sudah tiba. 210 00:09:47,420 --> 00:09:48,710 Saatnya mereka bertemu. 211 00:09:48,796 --> 00:09:50,836 - Mercedes, dan Locke. - Hai. Apa kabar? 212 00:09:50,923 --> 00:09:54,683 Jadi, aku telah di sini sekitar 15 sampai 20 menit. 213 00:09:55,177 --> 00:09:58,057 Mengecek buah. Memilih yang bagus, yang buruk. 214 00:09:58,139 --> 00:10:01,179 - Aku belum mengecek semua pisang… - Aku paham yang kau… 215 00:10:01,267 --> 00:10:04,477 - Belum ada pisang yang bagus. - Tak satu pun. 216 00:10:04,562 --> 00:10:08,522 Saat diambil dari batangnya, langsung jatuh. 217 00:10:09,400 --> 00:10:13,110 Saat uapmu masuk ke sini beberapa hari lalu, 218 00:10:13,195 --> 00:10:15,735 kami menyadari perubahan buahnya, dan kami berpikir 219 00:10:15,823 --> 00:10:17,993 apa ada kaitannya. 220 00:10:18,075 --> 00:10:20,365 - Ya. Dengan pabrik. - Kami rasa ada. 221 00:10:20,453 --> 00:10:24,293 Kami tak pernah mengalami masalah ini. Ini kerugian yang besar. 222 00:10:24,373 --> 00:10:25,213 - Ini. - Ya. 223 00:10:25,291 --> 00:10:27,921 Ini tak bagus untuk kelangsungan usaha. 224 00:10:28,002 --> 00:10:31,132 Aku paham. Kurasa tak ada hubungannya dengan uap kami, 225 00:10:31,213 --> 00:10:33,093 - tapi aku akan menelepon bosku. - Tentu. 226 00:10:33,924 --> 00:10:37,224 Jadi, kurasa akan kami teliti dan coba lihat keterkaitannya. 227 00:10:37,303 --> 00:10:39,763 Akan kucatat semua yang jelek. 228 00:10:39,847 --> 00:10:42,847 Maaf. Bisa kau ulangi? Apa yang terjadi? 229 00:10:42,933 --> 00:10:46,353 Ini pengalaman pertama kami melihat buahnya begini. 230 00:10:50,024 --> 00:10:51,734 Aku telah bicara dengan bosku. 231 00:10:51,817 --> 00:10:53,437 Aku menjelaskan situasinya, 232 00:10:53,527 --> 00:10:55,857 jadi dia ingin mengganti 233 00:10:55,946 --> 00:10:58,566 semua yang rusak. Tak peduli harganya. 234 00:10:58,658 --> 00:11:00,448 Aku tak tahu harus bicara pada siapa. 235 00:11:00,534 --> 00:11:02,834 - Kita harus bicara pada Jay. - Bagus. 236 00:11:02,912 --> 00:11:04,832 - Bagaimana? - Hei, Jay. Oke. 237 00:11:04,914 --> 00:11:08,584 Kami akan mengganti untuk semua produk yang rusak. 238 00:11:08,668 --> 00:11:10,208 - Kau hanya butuh daftar. - Ya. 239 00:11:10,294 --> 00:11:11,674 - Tentu saja. - Bisa diterima? 240 00:11:11,754 --> 00:11:14,264 - Lalu akan kami urus. - Untunglah! 241 00:11:14,340 --> 00:11:16,300 - Kau menyelamatkanku. - Tidak… 242 00:11:16,384 --> 00:11:19,394 - Aku sangat berterima kasih. - Ya, sama-sama. 243 00:11:19,470 --> 00:11:23,100 Sungguh. Bisa kita proses sekarang? Bisakah semua ke kantorku, 244 00:11:23,182 --> 00:11:26,392 membawa semua informasi yang kau kumpulkan, 245 00:11:26,477 --> 00:11:29,727 - dan kita tulis di kertas? - Bagus. Kami ingin ini segera beres. 246 00:11:29,814 --> 00:11:31,234 Ayo bawa mereka ke kantor. 247 00:11:31,816 --> 00:11:32,726 Ayo ke belakang. 248 00:11:39,949 --> 00:11:42,989 Jadi, kau tak punya daftar inventaris yang rusak? 249 00:11:43,077 --> 00:11:45,287 Aku tahu permintaanmu. Aku tak tahu 250 00:11:45,371 --> 00:11:46,911 ada berapa apel di kontainer. 251 00:11:46,997 --> 00:11:48,997 - Aku tak tahu jumlah jeruk. - Ya. 252 00:11:49,083 --> 00:11:50,383 Locke, jumlahnya banyak. 253 00:11:53,504 --> 00:11:54,674 Begini. 254 00:11:54,755 --> 00:11:57,165 - Jadi, kau punya daftar inventaris. - Ya. 255 00:11:57,258 --> 00:12:00,888 Tuliskan semua buah dan sayuran, semua kerugianmu. 256 00:12:00,970 --> 00:12:02,510 Lalu, di kertas itu, 257 00:12:02,596 --> 00:12:04,596 tulis semuanya yang kau tulis, 258 00:12:04,682 --> 00:12:06,982 dan setelahnya, aku akan bicara dengan bosku, 259 00:12:07,059 --> 00:12:10,229 kita akan tentukan jumlahnya, lalu kami akan menulis cek hari ini. 260 00:12:10,312 --> 00:12:11,942 - Hari ini? - Hari ini. 261 00:12:12,022 --> 00:12:13,232 - Hari ini. - Astaga. 262 00:12:13,315 --> 00:12:15,275 - Hari ini. - Kemarilah. Benarkah? 263 00:12:15,359 --> 00:12:16,819 Jadi begini rencananya. 264 00:12:16,902 --> 00:12:19,532 Sulit jika hanya melihat kontainer apel, 'kan? 265 00:12:19,613 --> 00:12:20,953 Yang aku mau kau lakukan… 266 00:12:22,825 --> 00:12:24,075 Dari pabrik mana itu? 267 00:12:24,160 --> 00:12:26,080 - Apa kita? - Bukan. 268 00:12:26,162 --> 00:12:27,582 Itu dari kami. 269 00:12:28,164 --> 00:12:29,424 - Pabrikmu? - Ya. 270 00:12:32,168 --> 00:12:34,128 Lihat monitornya. Apa itu? 271 00:12:37,006 --> 00:12:37,836 Lihat ini, June? 272 00:12:38,841 --> 00:12:41,971 - Seharusnya bukan hari ini pelepasannya. - Apa itu uapnya? 273 00:12:42,511 --> 00:12:44,431 Beck. Coba periksa. 274 00:12:44,513 --> 00:12:46,273 Tutup pintunya. Tutup rapat. 275 00:12:50,853 --> 00:12:52,313 Tutup, lalu kunci. 276 00:12:53,147 --> 00:12:54,767 Ayo. Dorong ke bawah. 277 00:12:55,941 --> 00:12:59,241 Ini yang memengaruhi buahnya. Ini yang kumaksud. 278 00:13:02,573 --> 00:13:05,163 Tak mau turun. 279 00:13:05,743 --> 00:13:06,663 Ayo. 280 00:13:06,744 --> 00:13:09,464 Tak bisa disegel. Tak bisa ditutup. 281 00:13:09,955 --> 00:13:11,705 Keluar dari sana. Kembali kemari. 282 00:13:12,291 --> 00:13:14,921 Ayo. Ikuti aku. 283 00:13:15,002 --> 00:13:16,502 Ayo. 284 00:13:17,087 --> 00:13:18,587 - Keluar. - Ayo. 285 00:13:20,299 --> 00:13:21,259 Aku memberitahumu. 286 00:13:21,342 --> 00:13:23,182 Aku merasa tak enak. Semua juga. 287 00:13:24,011 --> 00:13:26,601 Kabut ini, uap ini, aku terpapar tempo hari. 288 00:13:26,680 --> 00:13:27,810 Lihat. 289 00:13:29,183 --> 00:13:31,313 Itu pertanyaan dan kekhawatiranku. 290 00:13:31,393 --> 00:13:33,153 Apa yang terjadi? 291 00:13:33,229 --> 00:13:35,609 - Ini. Sakit kepala. - Sudah kubilang semua oke. 292 00:13:35,689 --> 00:13:36,899 Ada masalah lain. 293 00:13:36,982 --> 00:13:39,862 Ada yang tak masuk kerja. Ini tidak normal. 294 00:13:40,444 --> 00:13:43,664 Oke, aku ingin semua menjauh dari kabut ini. 295 00:13:43,739 --> 00:13:48,119 Benar. Jika lehernya seperti itu, dan mereka sakit kepala, aku setuju. 296 00:13:48,202 --> 00:13:51,002 Aku akan jujur padamu. Kami tak yakin… 297 00:13:51,080 --> 00:13:54,040 Maksudku bukan TCT yang tak paham. 298 00:13:54,124 --> 00:13:55,504 Aku tak tahu banyak soal ini. 299 00:13:55,584 --> 00:13:59,004 Aku spesialis klaim. Namun akan kulakukan inspeksi total, 300 00:13:59,088 --> 00:14:01,668 meneliti, melihat apa ada hubungannya. 301 00:14:01,757 --> 00:14:03,927 Kami tak akan melepaskan racun 302 00:14:04,009 --> 00:14:06,139 atau kabut yang dapat melukai orang, 303 00:14:06,220 --> 00:14:10,180 jadi sejujurnya, kami pikir itu sangat aman dan alami. 304 00:14:10,266 --> 00:14:14,596 Ijinkan kami meneliti. Biar kami pastikan dengan benar-benar… 305 00:14:14,687 --> 00:14:16,607 - Ya. - Ada sesuatu. 306 00:14:21,694 --> 00:14:22,864 Kini sudah masuk. 307 00:14:25,030 --> 00:14:28,370 Dia berteriak, gatal. Dia menangis. Kita harus keluar… 308 00:14:28,450 --> 00:14:30,240 Ada kabut, jangan keluar. 309 00:14:30,327 --> 00:14:33,157 - Ini tak baik. - Ya? Pastikan pintunya tertutup. 310 00:14:33,247 --> 00:14:35,497 Baiklah. Akan kuungkap. 311 00:14:39,920 --> 00:14:41,300 Kabutnya masuk ke sini. 312 00:14:42,256 --> 00:14:44,426 Oke, dengar. Entah kita akan selamat atau tidak. 313 00:14:45,134 --> 00:14:47,144 Aku harus bilang. Perusahaanku, 314 00:14:48,470 --> 00:14:50,100 kami membuat kesalahan besar. 315 00:14:50,180 --> 00:14:51,770 - Itu bukan kabut. - Apa? 316 00:14:52,558 --> 00:14:53,478 Itu uap air… 317 00:14:55,686 --> 00:14:57,056 dari dimensi lain. 318 00:14:57,771 --> 00:15:00,151 Kami membuka sesuatu yang tak seharusnya kami buka. 319 00:15:00,232 --> 00:15:02,942 Ini sudah terjadi dan kita tak bisa menghentikannya. 320 00:15:03,027 --> 00:15:04,487 Yang ada di leher Jay, 321 00:15:04,570 --> 00:15:06,200 itu baru permulaan. 322 00:15:06,280 --> 00:15:09,530 Jangan biarkan uap air itu menyentuh kita. 323 00:15:18,667 --> 00:15:19,497 Astaga! 324 00:15:21,128 --> 00:15:22,628 Mereka sekarat. 325 00:15:25,215 --> 00:15:27,255 - Panggil polisi! - Oke. 326 00:15:29,553 --> 00:15:31,563 - Astaga! - Sial! 327 00:15:31,639 --> 00:15:32,719 Panggil polisi! 328 00:15:34,350 --> 00:15:36,730 - Kau punya ponsel? - Tidak, di sana. 329 00:15:36,810 --> 00:15:38,060 Keluar! 330 00:15:38,145 --> 00:15:39,855 - Astaga. Mundur. - Keluar! 331 00:15:39,939 --> 00:15:41,729 Masuk lewat ventilasi! 332 00:15:43,651 --> 00:15:46,031 Mereka menyeretnya! Kita harus keluar! 333 00:15:46,111 --> 00:15:47,861 Kita harus buka pintunya! Ayo pergi! 334 00:15:48,739 --> 00:15:50,659 - Keluar! - Mereka aneh! 335 00:15:50,741 --> 00:15:52,241 - Aku melihatnya. - Lekas pergi! 336 00:15:52,326 --> 00:15:56,706 - Ayo pergi! Panggil polisi! - Kita tak bisa keluar. 337 00:15:57,289 --> 00:15:58,119 Tolong! 338 00:16:16,433 --> 00:16:17,693 Apa-apaan itu? 339 00:16:19,186 --> 00:16:20,396 Kita harus pergi! 340 00:16:24,441 --> 00:16:26,781 Kita sedang syuting episode Stranger Things. 341 00:16:29,863 --> 00:16:31,073 Kalian di acara kejailanku! 342 00:16:33,450 --> 00:16:36,950 Kau juga terlibat? Astaga! 343 00:16:37,037 --> 00:16:38,867 - Kau juga? - Maafkan aku. 344 00:16:38,956 --> 00:16:40,416 Apa-apaan ini? 345 00:16:40,499 --> 00:16:43,499 Mercedes, Locke, kalian di acara kejailanku. 346 00:16:44,086 --> 00:16:46,506 - Oh. Keren. - Terima kasih! Ya, Tuhan! 347 00:16:46,588 --> 00:16:48,548 Kukira kau membohongiku. 348 00:16:48,632 --> 00:16:51,432 - Selamat datang di Prank Encounters. - Aku senang semuanya 349 00:16:51,510 --> 00:16:52,890 selamat. 350 00:16:53,470 --> 00:16:56,770 Semua baik-baik saja. Kalian pernah bertemu sebelumnya? 351 00:16:56,849 --> 00:16:58,019 - Tidak. - Belum. 352 00:16:58,100 --> 00:17:00,100 Hanya kalian berdua yang tak terlibat. 353 00:17:00,185 --> 00:17:02,225 Yang lainnya terlibat acara ini. 354 00:17:02,312 --> 00:17:04,192 Astaga. 355 00:17:04,273 --> 00:17:06,783 Apa pendapatmu saat melihat kondisi buahnya? 356 00:17:06,859 --> 00:17:10,279 Aku berpikir, "Apa yang terjadi?" 357 00:17:10,362 --> 00:17:13,202 Siapa yang coba menyelamatkanku? Ada yang menarik… 358 00:17:13,282 --> 00:17:15,082 - Aku! - Kau! 359 00:17:15,159 --> 00:17:18,789 - Aku memikirkannya. - Aku melihatmu. Ada yang membantuku. 360 00:17:18,871 --> 00:17:22,211 Aku tak pernah selega ini melihatmu dalam hidupku. 361 00:17:23,667 --> 00:17:26,297 Kami tak bisa jail begini tanpa kalian. 362 00:17:26,378 --> 00:17:28,048 Semuanya selamat. 363 00:17:28,130 --> 00:17:29,300 Terima kasih! 364 00:17:30,382 --> 00:17:31,972 Itu dia… 365 00:18:04,541 --> 00:18:09,551 Terjemahan subtitle oleh Jonathan M